Indonesia merupakan negara yang kaya akan tanaman herbalnya yang dimana sangat bermanfaat bagi kesehatan. Sehingga banyak tanaman dimanfaatkan untuk mengobati berbagai macam penyakit, bahkan penyakit berbahaya seperti kanker.
Salah satu tanaman herbal yang menjadi primadona dalam dunia kesehatan adalah kunyit putih yang dimana digunakan sebagai pencegah primer serta juga terapi dari penyakit kanker. Karena di dalam kunyit putih terkandung flavonoid, saponin, minyak aspirin serta curcuminoid sinergis yang dimana bermanfaat untuk meningkatkan daya tahan tubuh sehingga dapat memperbaiki kualitas hidup.
Caranya yaitu siapkan kunyit putih yang telah di bersihkan lalu potong –potong tipis. Kemudian masukan potongan kunyit putih tersebut di dalam 500 cc air dan rebuslah hingga air menjadi setengah. Lalu saring dan biarkan agak dingin, lalu ta,bahkan madu. Minuman ramuan ini sehari 2 kali dengan takaran 50 cc sekali minum.
Caranya yaitu dengan membersihkan beberapa ruas kunyit putih yang telah di bersihkan dengan batan kiladi putih dan potonglah kecil – kecil lalu rebuslah dengan 4 gelas air hingga menjadi setengah. Lalu saringlah dan biarkan dingin, kemudian minumlah dengan mencampur madu agar terasa manis.
Cara untuk mengobati luka yaitu dengan menyiapkan beberapa kunyit putih kemudian digeprek dan diparut, setelah itu tambahkan dengan asam kawak dan juga tambahkan minyak kepala supaya lebih hangat dan juga lembut kemudian balurkan ramuan ini pada luka.
Caranya yaitu siapkan 200 gram kunyit putih, kupas serta bersihkan dan cuci hingga bersih. Kemudian parutlah dan peras, beri sedikit air dan lalu rebuslah. Minumlah ramuan ini selagi hangat dan boleh ditambahkan dengan madu sesuai selera.
Salah satu tanaman herbal yang menjadi primadona dalam dunia kesehatan adalah kunyit putih yang dimana digunakan sebagai pencegah primer serta juga terapi dari penyakit kanker. Karena di dalam kunyit putih terkandung flavonoid, saponin, minyak aspirin serta curcuminoid sinergis yang dimana bermanfaat untuk meningkatkan daya tahan tubuh sehingga dapat memperbaiki kualitas hidup.
Berikut ini adalah beberapa manfaat kunyit putih untuk kesehatan:
- Mengobati Penyakit Maag
Caranya yaitu siapkan kunyit putih yang telah di bersihkan lalu potong –potong tipis. Kemudian masukan potongan kunyit putih tersebut di dalam 500 cc air dan rebuslah hingga air menjadi setengah. Lalu saring dan biarkan agak dingin, lalu ta,bahkan madu. Minuman ramuan ini sehari 2 kali dengan takaran 50 cc sekali minum.
- Mencegah Kanker Payudara
Caranya yaitu dengan membersihkan beberapa ruas kunyit putih yang telah di bersihkan dengan batan kiladi putih dan potonglah kecil – kecil lalu rebuslah dengan 4 gelas air hingga menjadi setengah. Lalu saringlah dan biarkan dingin, kemudian minumlah dengan mencampur madu agar terasa manis.
- Mengobati Keputihan
Ternyata kunyit putih bermanfaat untuk menghilangkan keputihan, caranya cukup mudah yaitu hanya dengan menyiapkan kunyit putih yang telah dibersihkan lalu potong tipis - tipis dan rebus bersama air hingga mendidih. Kemudian diamkan agar tidak terlalu panas, lalu basuhkan rebusan air ramuan tersebut yng masih hangat pada organ intim kewanitaan anda. Untuk hasil yang maksimal lakukan sehari 2 kali di pagi hari dan sore hari.
- Mengobati Kista
Penyakit kista juga dapat disembuhkan dengan menggunakan kunyit putih. Caranya yaitu siapkan masing - masing 10 gr untuk kunyit putih yang telah kering, temu putih, pegagan kering, dan tapak liman kering dan 30 gr cakar ayam yang masih segar. Campur semuanya dlam satu wadah lalu rebus dengan 1 liter air hingga air menjadi setengahnya, kemudian diamkan hingga dingin. minumlah ramuan ini sehari 3 kali.
- Sebagai Obat Luka Bakar
Cara untuk mengobati luka yaitu dengan menyiapkan beberapa kunyit putih kemudian digeprek dan diparut, setelah itu tambahkan dengan asam kawak dan juga tambahkan minyak kepala supaya lebih hangat dan juga lembut kemudian balurkan ramuan ini pada luka.
- Obat Masuk Angin
Caranya yaitu siapkan 200 gram kunyit putih, kupas serta bersihkan dan cuci hingga bersih. Kemudian parutlah dan peras, beri sedikit air dan lalu rebuslah. Minumlah ramuan ini selagi hangat dan boleh ditambahkan dengan madu sesuai selera.
- Mencerahkan Wajah
Kunyit putih mengandung nutrisi dan vitamin serta dari kunyit putih itu sendiri yang dapat membuat kulit wajah lebih cerah serta sehat. Untuk mencapatkan wajah yang cerah dari kunyit putih bisa di jadikan masker dengan menjadikan bubuk, lakukan cara ini rutin 1 - 2 kali seminggu.
- Mengobati Jerawat
kunyit putih adalah rempah yang mengandung antioksidan dan juga bisa menghilangkan jerawat. Sehingga jika kita memiliki jerawat yang membandel bisa menggunakan perawatan dari kunyit putih untuk menghilangkan jerawat tersebut. Caranya yaitu dengan menggunakan masker dari bubuk kunyit putih yang di gunakan sebelum mandi serta didiamkan kurang lebih 15 menit. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal lakukan 2-3 kali seminggu secara teratur.
- Memberikan Kesegaran
Dengan menggunakan masker dari bubuk kunyit putih yang murni dapat membuat kulit menjadi lebih cerah dan segar. Sedang untuk kulit yang berminyak biasa menggunakan air mawar sebagai pencampur bubuk kunyit putih untuk dijadikan masker.
Demikianlah manfaat kunyit putih untuk kesehatan yang mungkin dapat bermanfaat bagi pembaca. Selamat mencoba.